Review Parfum In Bed With Ussy Pratama Bikin Wangi Sepanjang Hari
Parfum In Bed With Ussy Pratama beneran ini parfum nuklir ala Ussy, parfum yang bikin gw wangi sepanjang hari saat pendakian kemarin ke Surya Kencana Gunung Gede Kemarin. Jumat lalu tanggal 28 Mei 2021 di Jakarta, telah rilis Parfum In Bed With Ussy Pratama dan ini merupakan parfum nuklit ala Ussy. Kebetulan saya hadir dalam acara launching pada hari itu. Dan ini merupakan event pertama yang saya hadiri saat pandemik, karena sebelum masuk ke tempat acara peserta yang hadir harus menjalani swab antigen dulu, dan menunggu hasilnya selama 15 menit. Setelah hasilnya negatif, barulah peserta boleh memasuki ruang yang disediakan untuk acara. Wangi terus dengan modal parfum In Bed with Ussy Pratama Acara dihadiri oleh Blogger dan beberapa media. Siapa sih ya yang kenal Ussy dan Andika Pratama, merupakan pasangan artis dengan dikarunia 5 orang anak yang jauh dari gosip-gosip dikalangan artis. Salut sih sama Ussy yang menekuni dunia bisnis restoran, kosmetik dan kali parfum yang merupakan adala