Postingan

Menampilkan postingan dengan label travelling

Wisata Kuliner Halal Murah Dan Enak Di Bali Ala Backpacker

Gambar
Travelling jika tidak berwisata kuliner rasanya kurang lengkap. Sudah tiga kali saya berkunjung ke Bali, pulau impian para traveler. Pertama kali saya ke Bali pada tahun 2014 saat Imlek bersama keluarga. Disana kami 5 hari 4 malam, dan menginap di jl. Melasti-Kuta dengan free breakfast. Bermodal informasi dari internet, saya membuat list destinasi mana aja yang harus dikunjungi. Saya membuat rencana 1 hari 2 destinasi, tapi karena kami tidak menyewa kendaraan maka habis lah uang untuk bayar taksi. Maklum lah baru pertama kali, jadi memang terkesan boros ditambah lagi makan malam pun dihotel, karena suami dan anak-anak tergolong orang yang tidak mau ribet. Tidak rekomen lah makan di hotel walau pun bintang 4 tetap aja di Bali mahal ya. http://www.tatisuherman.com/2018/01/explore-bali-ala-backpacker.html Pecel Bu Dilla-Terminal Batu Bulan Pecel, ceker, kikil dan bakwan plus minumannya teh manis hangat hanya Rp 15.000. Kalau Dibali pesan teh hangat pasti yang disajikan teh manis,ja

Explore Bali Ala Backpacker #AngkatRansel2018

Gambar
Trip kali ini ke Bali bareng Blogger Cihuy, dengan penerbangan pukul 22.50 wib. Setiap peserta dikenakan biaya Rp 1.800.000 (untuk tanggal 14 sampai 16 Januari 2018) sudah termasuk tiket pesawat& wisata, penginapan, makan dan transpotasi Founder Blogger Cihuy yaitu Bun Elisa Koraag memberikan kemudahan bagi peserta yaitu dengan menyicil  lewat job yang diberikan pada kami. Tiap kali kami dapat job uangnya ditabung untuk biaya ke Bali, keren ya Bunca (sapaan akrabnya). Jika ingin pulang tanggal 17 harus menambah biaya Rp 350.000 (saya pilih pulang tanggal 19 biar lamaan dikit hehehe). Foto bersama di Tirta Empul dok. Blogger Cihuy Pantai Sanur Hari pertama, tiba di Bali, kami diajak menikmati sunrise di pantai sanur tapi sayang saat itu mendung ..hiks. Sambil menikmati pagi kami sarapan nasi goreng bali yang disediakan oleh panitia. Mau sarapan di Warung Mak Beng, sayangnya belum buka. Sunrise di pantai Sanur Setelah sarapan, perjalanan dilanjutkan Desa Wisata

Backpackeran Ke Pulau Pahawang Lampung

Gambar
Long weekend kemarin kalian kemana friends??? Kalau saya, ikut komunitas KOPER ke Pahawang . Sharecost nya 190k tidak termasuk tiket kapal peri. "Oh iya, kita pakai motor ke Pahawang nya dari Jakarta". Meeting point (mepo) kali ini di Lebak Bulus, Cikupa dan Merak. Saya memilih mepo di Merak aja, naik commuter line dari Stasiun Tanah Abang 16.30 sampai Stasiun Rangkas Bitung pukul 18.30 wib. Lalu melanjutkan perjalanan, naik kereta lokal terakhir pukul 20.00 wib ke Stasiun Merak. Tarif dari Stasiun Tanah abang ke Stasiun Rangkas Bitung Rp 8000,- dan Stasiun Rangkas ke Stasiun Merak Rp 3000,-. Berhubung kereta nya pukul 20.00 wib, saya keluar stasiun dulu untuk makan malam. Makan nasi dan ayam kampung hanya tiga puluh ribu, ayamnya besar sekali. Biar hemat saya minta dibagi dua ayam dan nasinya untuk makan di kapal (jaga-jaga takut lapar, padahal dirumah jarang makan malam tapi memang saya makannya sedikit sih). Kabarnya makanan di kapal lumayan mahal,lebih baik baw

Backpaker Ke Curug Ciepeteuy Bogor

Gambar
Hari sabtu (04/11/2017) grup KOPER (Komunitas Backpacker) kembali mengadakan trip ke Curug Ciepeteuy Bogor, sharecost Rp 45.000/orang dan titik kumpul di RS. Medika Cisalak pukul 07.00 wib. Untuk menuju RS. Medika, Saya dari Stasiun Sawah Besar naik transpotasi Commuter Line dan turun Stasiun Pondok Cina lalu lanjut naik ojek online dengan biaya Rp. 10.000. Dari meeting point kami melanjutkan perjalanan dengan mengendarai sepeda motor, kalau Saya dibonceng. Saat yang lain main ke curug kami disini ngopi cantik di area perkemahan Curug Ciepeteuy Total motor peserta ada 15, formasi pun dibagi yang tahu jalan ada dibarisan depan dan dibelakang untuk backup  jikalau ada trouble pada peserta lain. Suka nya saya ikutan trip bareng KOPER yaitu saling support , kompak dan setia kawan. Perjalanan dimulai pukul 08.00 wib, di perempatan Depok Baru kami isi bahan bakar dulu. Belum seberapa jauh dari pom bensin, salah satu dari peserta motornya tidak sehat. Jadi terpaksa motornya ditaruh ke