Postingan

Pendakian Gunung Guntur Rasa Semeru

Gambar
Disetiap perjalanan pasti mempunyai sebuah cerita. dok. @KOPER Begitu pula dengan pendakian ku ke Gunung Guntur, sebelum berangkat seperti biasa aku searching di  Wikipedia . Tertulis jelas gunung guntur hnya 2245 mdpl dari permukaan air laut. Memang benar gunung yang tidak terlalu tinggi, dikenal juga dengan gunung panas alias tidak terlalu dingin seperti gunung prau atau gunung lainnya. Tetapi track atau jalurnya menurutku sangat menantang seperti gunung semeru. Pemandangan dari kaki gunung guntur di pos 3 Pendakian Gunung Guntur Tanggal 22 Juni 2018 kemarin saat akhir liburan lebaran hampir habis, kami dari Komunitas Backpacker (KOPER) mengadakan pendakian ke Gunung Guntur dengan jumlah peserta sebanyak 15 orang. Rencana pendakian dadakan sangat membuatku antusias karena liburan lebaran ini gak kemana-mana, hanya berziarah ke makam orangtua di Bogor. Awalnya untuk menuju Gunung Guntur yang letaknya di daerah Garut Jawa Barat, kami menggunakan transpotasi umum. Namu

Gadget Baru Buat Narsis Foto Liburan Lebaran

Gambar
Lebaran pakai gadget baru  Lebaran sudah dekat, tinggal beberapa hari lagi. Satu persatu warga yang tinggal di Jakarta pergi menuju kampung halamannya. Untuk berkumpul orangtua dan orang-orang yang tersayang. Bagi setiap karyawan atau para pekerja, uang Tunjangan Hari Raya ( THR) menjadi harapan untuk mengapai keinginan yang mungkin sudah lama terpendam. Seperti saya yang mengidam-ngidamkan gadget OPPO f1s  sejak pertama kali launching di Jakarta beberapa bulan yang lalu. Sebagai seorang traveler saya membutuhkan gadget dengan resolusi kamera yang tinggi, agar hasil tangkapan gambar disaat traveling maksimal. Lebih pentingnya lagi hasil foto udah bagus maksimal, ga perlu lagi diedit bisa langsung di posting di media sosial pribadi saya. Jujur saya  termasuk tipe malas edit-edit foto. salah satu sahabat saya pun kadang enggan foto pakai gadget yang saya miliki saat ini, karena gak pernah di edit dulu. Bukannya saya tidak ingin mengedit foto sebelum publish, tetapi memang aplikas

Penyerahan Dana Surplus Underwriting PT AXA Mandiri

Gambar
Dengan datangnya bulan suci ramadan orang berlomba-lomba berbuat kebaikan dan berbagi kebahagian pada orang-orang yang kurang mampu. bagi umat muslim pun diwajibkan mengeluarkan zakat. Zakat Fitrah  dan Zakat Mal atau zakat harta adalah zakat yang dikenakan atas harta yang di miliki oleh seseorang dengan syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan yang telah ditetapkan secara syarak. Macam-macam zakat mal dibedakan atas objek zakatnya antara lain: Hewan ternak, hasil pertanian, emas dan perak, harta perniagaan, hasil tambang, hasil temuan, dan zakat profesi. sumber wikipedia Tinggal hitungan jari Lebaran pun akan tiba, dan yang menjadi bagian paling di harapkan adalah pembagian THR alias Tunjangan Hari Raya. Itu bagi yang bekerja ya, kalau seperti saya  yang freelance cukup menunggu THR nya suami aja. Biasanya suami saya akan mengeluarkan 2,5 dari THR yang akan dibagikan pada anak-anak yatim dan janda atau yang tidak mampu di sekitar rumah. Kalau penghasilan mingguan (karena gaji nya sem

Allianz Sweat Challenge Mengajak Kita Agar Tetap Bugar Di Bulan Ramadan

Gambar
Menjaga kesehatan sangat lah penting, di bulan ramadan ini buka suatu alasan untuk kita tidak berolahraga. Allianz Indonesia selalu dan tidak pernah bosan untuk mengingatkan kita agar menjaga kesehatan tubuh. Jika dilihat dari banyak claim adalah rata-rata diatas usia 37 tahun, ini membuktikan generasi milenial terlalu acuh pada kesehatannya. Padahal jika dibiasakan berolahraga, di tengah kesibukan pun itu bisa dilakukan walau hanya 10 menit saja. Namun dari yang 10 menit itu sama saja kita investasi kesehatan untuk masa tua kelak. Pasti kalian menginginkan selalu bugar di usia senja kan, saya pun ingin tetap bugar dan sehat. Agar bisa menikmati sisa hidup ini dengan tetap aktivitas, tidak dihabiskan di tempat tidur atau rumah sakit. Saya menginginkan di usia senja nanti, tetap bisa traveling, wisata kuliner, dan melakukan kegiatan lain. Tidak menyusahkan anak-anak saya nantinya, ingin menjadi orangtua yang mandiri tanpa menjadi beban anak-anak. Hari ini umat beragama muslim masih me

Taman Nasional Aketajawe Lolobata Halmahera

Gambar
Menyusuri Taman Nasional Aketajawe Lolobata Bermula dari ketertarikan saya ingin lebih mengenal Indonesia bagian timur, akhirnya saya memberanikan diri mengikuti lomba blog dengan hadiah utamanya diajak jalan-jalan ke Tidore selama satu minggu. Antusias sekali melihat ada empat pemenang yang akan dipilih, walau dengan agak sedikit ragu apakah bisa memenangkannya tapi saya yakinkan hati bila rezeki takkan kemana. Hahaha benar saja dugaan saya tidak meleset alias benar seratus persen, saya tidak menang. Memang yang namanya rezeki takkan kemana. Tidak dapat dari lomba, tapi Allah swt telah mengatur rezeki dari tempat yang lain, yaitu melalui suami tercinta. Yah, suami saya mau memberikan uang untuk berangkat ke Tidore. Akhirnya atas ijin Allah swt, saya berangkat ke Tidore   bukan main senangnya saat itu seakan mendapat runtuhan durian. Tiket pesawat perjalanan pergi   pulang sudah ditangan, saya sengaja mengatur jadwal samppai 10 hari disana. Jadwal tripnya hanya sampai 6

Jakarta Fair JIEXPO Kemayoran 2018

Gambar
Jakarta Fair merupakan even yang terbesar di Asia Tenggara dan terlama, yang merupakan bazaar tahunan yang diadakan di Jakarta. Diselenggarakannya Jakarta Fair di JIEXPO Kemayoran merupakan bagian dari perayaan HUT Jakarta ke 491. Jakarta Fair kemayoran telah menjadi arena festival dan pameran perdagangan terbesar dan merupakan etalase ajang promosi berbagai produk unggulan. Even akbar ini akan berlangsung selama 40 hari. Ada yang beda pada Jakarta Fair tahun ini dari tahun sebelumnya, dengan nuansa bary dan tampilan berbagai acara yang lebih menarik lagi dan tahun ini merupakan yang ketiga kalinya di gelar bertepatan dengan Ramadhan & Hari Raya Idul Fitri. Penyelenggaraan tahun ini merupakan yang ke 51 kalinya, sejak pertama tahun 1968. Even akbar yang ruti diselenggarakan ini juga berdampak positif dan menjadi pemicu peningkatan volume ekonomi nasional yang pada akhirnya berkontribusi memajukan kesejahteraan rakyat. Tidak hanya itu saja, di sini pun banyak-banyak barang bermerk

10 Tips Tetap Semangat Bekerja di Bulan Puasa

Gambar
10 Tips Tetap Semangat Bekerja di Bulan Puasa Tetap berpuasa di tengah pekerjaan yang padat merupakansalah satu tantangan di tengah bulan Ramadan ini terlebih menjelang lebaran. Banyak dari kita yang sudah kurang fokus dengan kerjaan, lebih memilih untuk mencari tiket pesawat, kereta maupun bis untuk pulang ke kampung halaman. Pikiran sudah berbagi cabang. Sama halnya seperti saya, walau pun tidak mempunyai kampung halaman tetap sibuk mencari tiket pesawat dan hotel untuk menginap. Malah saya memanfaatkan mudik gratis yang di adakan oleh instansi, retail tertentu. Itung-itung menghemat biaya. Baca juga  traveling saat libur lebaran Selain hal tersebut, faktanya, masih ada sebagian orang yang kesulitan mengatur aktivtasnya dikantor, saat sedang berpuasa. Alih-alih beribadah sambil tetap bekerja, beberapa orang justru malah kewalahan dan akhirnya memilih untuk batal. Sebenarnya kembali pada diri kita masing-masing, dan semua tergantung pada niat. Kalau niat nya sudah bulat ma